Thursday, May 12, 2016

Situs Gua-gua Berlukis di Karst Pulau Muna, Sulawesi Tenggara


Situs Gua-gua Berlukis di Karst Pulau Muna, Sulawesi Tenggara
Situs Gua-gua Berlukis di Karst Pulau Muna
"While My Guitar Gently Weeps." Bapak La Hada penjaga situs gua-gua berlukis di karst Pulau Muna, Sulawesi Tenggara. Tahun 2008, saat foto ini diambil, usianya menjelang 70 tahun. Hari ini apakah beliau masih sehat wal afiat? Semoga demikian. Di depan Liang Metanduno, satu gua yang penuh gambar cadas purbakala, dg gambusnya ia menyanyi lagu cipataannya dlm Bahasa Muna dg lirik lagu yg artinya mengundang orang utk datang berkunjung ke gua berlukis di Muna. Mudah2an pengunjungnya cerdas dan tidak vandal! Namun, George Harrison dg sendu melirih, "I look at the world and I notice it's turning, While my guitar gently weeps.
With every mistake we must surely be learning,
Still my guitar gently weeps.
Berikut videonya pada kunjungan Mei 2014: 


 Sumber: Budi Brahmantyo


EmoticonEmoticon